BPP Pendidikan Sinode GMIT Adakan TOT Akreditasi Sekolah
KUPANG, www.sinodegmit.or.id, Di tengah soroton rendahnya kualitas pendidikan sekolah-sekolah GMIT, Majelis Sinode (MS) GMIT melalui Badan Pembantu Pelayanan (BPP) Pendidikan terus berbenah. Salah satu langkah yang ditempuh adalah menyelenggarakan TOT (Training of Trainer) Pengisian Instrumen Akreditasi Sekolah. Pada acara pembukaan,...