LAPORAN KEGIATAN BERSAMA PGI DALAM RANGKA SIDANG MPH PGI YANG DIPERLUAS UNTUK MEMBAHAS KONDISI SOSIAL POLITIK BANGSA TERKINI DAN SIKAP GEREJA-GEREJA DI INDONESIA
Percakapan terkait kondisi bangsa terkini dan sikap gereja-gereja di Indonesia diselenggarakan oleh Majelis Pekerja Harian Persekutuan Gereja-Gereja di Indonesia (MPH PGI) dalam rangka sidangnya. Kegiatan ini berlangsung Kamis, 18 Mei 2017 di Lantai 5, Grha Ekumene, Jakarta. Para pemimpin...