Hasil Pemilihan Badan Pembantu Pelayanan Sinode GMIT 2020-2023

 

KUPANG, www.sinodegmit.or.id, Persidangan Majelis Sinode GMIT ke-45, pada hari terakhir, Kamis, (20/2-2020) di Jemaat GMIT Benyamin Oebufu telah memilih anggota Badan Pembantu Pelayanan Sinode (BPPS) 2020-2023 sebagai berikut.

  1. Badan Perencanaan Penelitian Pengembangan Pelayanan Sinode (BP4S)

Ketua: Pdt. Saneb Blegur

Sekretaris: Dkn. Ivan Rondo

  1. Badan Pertimbangan dan Pengawasan Pelayanan Sinode (BP3S)

Ketua: Pdt. Salmun Bees

Sekretaris: Pdt. Niftrik Tanau

Anggota: Pnt. Lambertus Mbuik

  1. Panitia Tetap Tata Gereja (PTTG)

Ketua: Pdt. Yos Asbanu

Sekretaris: Pdt. Leo Takubessi

Anggota: Pdt. Eleanor Manu-Nalle

Pnt. Roddialek Pollo

Pdt. Eritrika Octovianus-Nullik

  1. Badan Diakonia GMIT (BDG)

Ketua: Pdt. Benyamin Nara Lulu

Sekretaris: Pdt. Vensen Siar

Bendahara: Pdt. Eka Mozes

  1. Badan Pemgembangan Aset dan Pemberdayaan Ekonomi (BPAPE)

Ketua: Pdt. Yaksih Nuban Timo

Sekretaris: Pdt. Jefry Watileo

  1. BPP Pendidikan

Ketua: Pdt. Yahya Millu

Sekretaris: Pdt. Daniel Wadu

  1. BPP Keadilan Dan Perdamaian

Ketua: Pdt. Hendriana Taka Logo

Sekretaris: Pnt. Helda Puling Bolla.

Perhadapan anggota BPPS dan Unit Pembantu Pelayanan Majelis Sinode (UPP-MS) rencananya akan dilaksanakan pada Minggu, 1 Maret 2020. ***

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *